“Semuanya ini kuceritakan karena rasa terima kasih” (EG 44) Telah dipanggil menghadap Tuhan dengan tenang, saudari kami yang tercinta: Sr. Marie Consolata Roestini CB Ia lahir pada 13 September 1922 di Solo. Mengikrarkan Prasetia Pertama dalam Kongregasi Suster-suster
Pemberkatan Kopel Syantikara menjadi BINAR CB
Kopel (dari bahasa Inggris: couple, yang artinya pasangan/kembaran) Syantikara, dua bangunan kembar yang berada berdekatan dengan Mensa, akan menjadi tempat BINAR (Pembinaan Aspiran) CB. BINAR akan menjadi wadah para simpatisan dan aspiran CB untuk membantu mereka menemukan panggilannya, sambil
Kunjungan SGPP KWI ke Berkah Bumi Blembem
Kemping Sukacita Para Novis CB
Tanggal 2 Jul 2022, pk 09.00, kami meninggalkan Novisiat kami tercinta menuju tanah Blembem. Saya ingat, Yesus pernah berpesan pada para murid untuk jangan membawa apa-apa dalam perjalanan, tapi kali ini kami membawa pakaian ganti dong demi kenyamanan bersama, hehehe.
Pertobatan Ekologis Para Novis CB
Pagi itu, Jumat, 1 Juli 2022, sejak pk 07.30 WIB, 15 Suster novis bersama Sr. Hetty CB, sudah menunggu Bus Trans Jogja di depan Novisiat CB, Jl. Gejayan. Mereka akan menuju ke RS Panti Nugroho, di Jl. Kaliurang, Pakem. Di
Profile Pestawati Kaul Kekal-Kleding-Profesi Suster CB 2022
Setelah melalui tahap pembinaan sebagai yunior, berikut ini adalah para Suster profes yang telah memantapkan hati dan akan mengikrarkan Kaul Kekal pada Minggu, 14 Agustus 2022, pk 09.30 WIB dalam Perayaan Ekaristi dari Kapel Maria Bintang Samodra, Yogyakarta Pestawati
Pertemuan Suster Senior CB di Berkah Bumi Blembem
Di hari Sabtu, pagi itu, 4 Juni 2022, cuaca cerah dan hatiku juga ceria. Bersama beberapa suster dari komunitas St Anna, saya menikmati ‘outing’ pertama setelah sekitar 2 tahun dipaksa mendekam di rumah oleh Si Covid. Tujuan perjalanan
Outing Stikes PR ke Pusat Studi Spiritual CB dan Berkah Bumi Blembem
Pendalaman dan Implementasi Spiritualitas CB dan KPKC Mahasiswa-mahasiswi Stikes Panti Rapih dalam mata kuliah Spiritualitas Karya yang diampu oleh Sr. Lucilla CB, mengadakan kegiatan pendalaman dan implementasi spiritualitas CB dan KPKC yang dilakukan setiap tahun. Pada tahun ini, para
Video-video untuk Promosi Panggilan Suster CB
Para Suster Ytk. berikut ini link-link video yang barangkali dibutuhkan para Suster untuk promosi panggilan. Tk We are CB – Indonesia We are CB – all region Penerimaan Postulan, Kleding Profesi, Kaul Kekal Our Story (kegiatan Postulan-Novis) kegiatan Aspiran Kisah
RIP Sr. Anselmia Rustini CB dan Daftar Wiwayat Hidup Beliau
“Aku akan tetap setia kepada Tuhan dan akan tetap bertekun dalam cintakasih-Nya sampai mati.” (EG 20) Telah dipanggil menghadap Tuhan dengan tenang, saudari kami yang tercinta: Sr. Anselmia Rustini CB Beliau lahir pada 28 Mei 1939 di Jowilayan, Ganjuran.