“Hatiku bernyala-nyala karena cinta, buatlah aku cakap dalam pengabdian-Mu” (EG. 39) merupakan tema yang diusung dalam Kapitel Provinsi pada 30 September sampai 9 Oktober 2011. Kapitel Provinsi Indonesia dimulai pada Jumat (29/9) pukul 17.00 WIB. Pembukaan Kapitel ditandai dengan Ekaristi
Pencinta Anggrek Telah Pergi
Bertepatan dengan diadakannya sidang Kapitel Suster-suster CB Provinsi Indonesia, telah dipanggil Tuhan dengan tenang yakni sosok sederhana yang mencintai lingkungan hidup. Suster Otgera CB yang terkenal dengan anggrek-anggreknya adalah pribadi yang tidak banyak bicara. Ialah sang pioneer bagi Komunitas Panti
Persembahan Cinta Pada Allah
Pagi itu, Minggu (21/8), bertempat di Kapel Maria Bintang Samudera Provinsialat CB yang terletak di Jalan Kolombo 19A Yogyakarta diadakan upacara kaul kekal. Ekaristi diadakan secara konselebrasi oleh tiga imam yakni Romo Mardikartono SJ sebagai konselebran utama, didampingi oleh Romo
Buka Puasa Bersama di Postulat CB
Guna menjaga silaturahmi dan relasi yang telah terjalin dengan baik bersama mahasiswa IAIN Yogyakarta, maka diadakanlah buka puasa bersama di halaman Postulat CB Jalan Affandy CT. X/26 Santren, Yogyakarta, yang dikoordinir oleh Sr. Mariati CB. Bersama pendampingnya, Ulia Dewi Muthmainnah,
Di Langit Hanya Ada Satu Bendera
Kutemukan suasana Rasa yang sulit dijumpai Damai, tenteram, nyaman, indah Bergaul Berkumpul Kami bercerita, kami berprakata Memang kami berbeda Kami yakin kami bisa bersatu Suku, budaya, adat Tercampur dalam satu selendang bendera Merah Putih Tanpa pandang Apa warna darahmu Untukmu
Kleding dan Profesi Suster CB
“…tiba-tiba terdengarlah olehku persetujuan yang suci itu dari Surga, dan kata persetujuan itu tidak lain daripada ini: Itu akan terjadi.” (EG.6) Demikianlah rahmat yang diterima oleh Elisabeth Gruyters, pendiri Kongregasi CB, ketika kerinduannya untuk hidup membiara dikabulkan oleh Sang Cinta
Kasih Bagi Warga Ngijorejo
Dalam rangkaian jubilee 175 tahun Kongregasi CB dan 60 tahun Yayasan Tarakanita, panitia menyelenggarakan berbagai macam kegiatan. Salah satu kegiatan tersebut adalah bakti sosial (baksos) bidang kesehatan. Dari beberapa kegiatan baksos bidang kesehatan yang telah diselenggarakan, selanjutnya pada Minggu (14/8)
Pe-Sepak Bola Itu Pun Pergi
Pada Selasa (26/7) kami para Suster CB Privinsi Indonesia kehilangan salah satu dari saudari kami yang kami cintai yaitu Sr. Angela CB. Tepat pukul 00.05 WIB Sr. Angela menghadap Tuhan dengan tenang diiringi lantunan doa dari para suster yang hadir
RIP Sr. Angela CB
Aku memuji Tuhan dan bersyukur kepada-Nya, Karena Dia memperkenankan aku menderita demi cinta kepada Yesus Kristus, sebab pada waktu itu aku memang sangat haus akan penderitaan.” (EG. 100) Suster Angela Onny Sugianto CB adalah bungsu dari sepuluh bersaudara, pasangan Bapak
Menumbuhkan Inisiatif dan Kreativitas Pelayanan
“Bagaimana aku menghayati/meyakini pekerjaanku? Manakah sifat-sifat yang menunjukkan etos kerja yang baik yang telah kuhidupi setiap hari?” Demikian panduan pertanyaan yang disampaikan oleh Sr. Fidelis CB kepada para karyawan nonedukatif TK dan SD Tarakanita Bumijo di aula RPCB Syantikara Yogyakarta.