Umat di Keuskupan Agung Semarang (KAS) bersyukur dan bergembira karena kerinduan dan harapan akan terpilihnya uskup yang baru telah terwujud. Uskup Johannes Pujasumarta Pr yang berasal dari Solo kini telah menjadi uskup di KAS. Uskup tersebut tidaklah asing bagi umat
Syukur Atas 40 & 50 Th Hidup Membiara
“Rasanya zaman ini susah melihat orang bahagia. Dunia begitu cepat berputar dan informasi bergerak terus. Sehingga, orang tidak sempat merasakan saya ini bahagia atau tidak,” kata Romo Markus SCJ. Bertempat di Kapel Maria Bintang Samudera, Jalan Kolombo 19A, telah diadakan
Walk In The Light (EKM Suster CB)
“Di zaman ini uang menjadi ukuran kegembiraan dan kekuatan dalam menjalani hidup. Kendati demikian, uang diharapkan tidak untuk mengalahkan cinta. Uang penting tetapi tidak ada artinya tanpa cinta. Apa yang mau kita buat untuk mengembalikan cinta? Cinta Tuhan berjalan dalam
Mengalahkan Kegelapan dengan Terang
Siswa-siswi KB, TK, dan SD Tarakanita telah menyelenggarakan Carolus Day dan natalan bersama. Awalnya, perayaan ini akan dibatalkan. Namun mengingat antusiasme dari siswa-siswi, maka kegiatan tersebut yang sedianya diselenggarakan pada 9 November 2010 maka ditangguhkan hingga 8 Januari 2011. Ditundanya
Aku Semangat Pembaharu
Tak seperti biasanya, Carolus Day Tarakanita Wilayah Yogyakarta, mengadakan temu pelajar yang dikemas dalam Ekaristi Kaum Muda (EKM). Ekaristi yang dipimpin oleh Rm. Frans Kristi Adi Prasetyo Pr ini bertempat di SMP Stella Duce 2, Suryodiningratan, Yogyakarta, pada Kamis (6/1)
Carolus Day yang Tertunda
Gema Carolus Day dari tahun ke tahun selalu menyemangati dan menyegarkan bagi para Suster CB, pun bagi warga Tarakanita. Moment tersebut menjadi kesempatan bagi seluruh warga Tarakanita untuk menimba spirit dari Santo Carolus Borromeus, sang pelindung para Suster Kongregasi CB
75 th Panti Asuhan St. Maria Ganjuran
“Syukur atas Kasih Setia-Mu Tuhan” merupakan tema yang diusung dalam HUT ke-75 Panti Asuhan Santa Maria Ganjuran. Puncak perayaan syukur tersebut dikemas dalam Ekaristi pada Selasa (28/12) lalu di Aula Panti Asuhan yang terletak di Ganjuran, Bambanglipuro, Bantul, pukul 10.00
Setia Sampai Akhir
”… aku akan tetap setia kepada Tuhan dan akan tetap bertekun dalam cintakasih-Nya sampai mati….”(EG. 20). Petikan kalimat tersebut merupakan ungkapan Bunda Pendiri Kongregasi, Elisabeth Gruyters, yang juga merupakan ungkapan hati bagi Sr. Christine Surip CB dalam menjalani dan menghayati
Kegiatan Rohani RS. St. Yusup Cicadas
Di lingkungan Rumah Sakit Katolik, salah satunya Rumah Sakit Santo Yusup Cicadas, Jawa Barat, ada kegiatan rohani bagi karyawan yang beragama Katolik. Kegiatan ini diadakan sesuai dengan tahun liturgi yang sudah diatur oleh Gereja. Ada berbagai kegiatan yang diadakan di
Butuh Sikap Reflektif
Dalam rangka memperingati wafatnya Santo Carolus Borromeus di biara Santo Yusup, para suster mengadakan beberapa kegiatan. Di antaranya Novena Santo Carolus yang didoakan mulai tanggal 26 Oktober sampai tgl 3 November, dan perayaan ekaristi tgl 3 November 2010. Dalam misa komunitas