Pak Yanto, warga Lingkungan Samirono Paroki Pringwulung, yang juga didaulat oleh warga sekitar menjadi Ketua RW Samirono, mengajak warganya untuk meramaikan suasana berbuka puasa dengan membuka Pasar Ramadhan selama masa bulan puasa Ramadhan. Pasar Ramadhan diisi oleh warga dengan berjualan